Universitas swasta di Bandung – Bandung merupakan salah satu kota besar di Indonesia yang menjadi ibukota provinsi Jawa Barat. Sebagai kota besar, Bandung memiliki banyak sarana pendidikan berupa perguruan tinggi. Faktanya memang ada ratusan universitas swasta yang ada di Bandung, baik politeknik, institut, sekolah tinggi atau akademi.
Bagi yang ingin mencari tempat kuliah di Bandung, masuk universitas swasta mungkin bisa jadi solusi. Untuk bisa masuk universitas negeri di Bandung biasanya harus bersaing dengan calon mahasiswa lain yang cukup banyak. Di Bandung sendiri terdapat banyak universitas swasta ternama yang terkenal di Indonesia dan cukup jadi favorit.
Jumlah universitas swasta di Bandung memang ada banyak, bahkan mencapai ratusan. Soal kualitas, sejumlah universitas swasta terbaik di Bandung pun cukup bagus dan tak kalah dari universitas berstatus negeri. Lantas apa saja kampus swasta yang ada di kota Bandung?
(baca juga universitas swasta di Jakarta)
Daftar Perguruan Tinggi Swasta di Bandung
Berikut ini merupakan daftar 125+ perguruan tinggi di Bandung yang berstatus swasta, baik universitas, politeknik, institut, universitas Islam, akademi dan sekolah tinggi lengkap update terbaru.
Daftar Universitas Swasta di Bandung
- Telkom University
- Universitas Islam Bandung
- Universitas Nasional Pasim
- Universitas Islam Nusantara
- Universitas Katolik Parahyangan
- Universitas Kristen Maranatha
- Universitas Bandung Raya
- Universitas Widyatama
- Universitas Sangga Buana YPKP
- Universitas Komputer Indonesia
- Universitas Kebangsaan
- Universitas Langlangbuana
- Universitas Nurtanio
- Universitas Al-Ghifari
- Universitas Pasundan
- Universitas Bandung
- Universitas Muhammadiyah Bandung
- Universitas Islam Pasundan
- Universitas Informatika dan Bisnis Indonesia
- Universitas Advent Indonesia
- Universitas Hadatuon
Daftar Institut Swasta di Bandung
- Institut Teknologi Nasional
- Institut Teknologi Adityawarman
- Institut Teknologi Harapan Bangsa
- Institut Teknologi Sains Bandung
- Institut Teknologi Telkom
- Institut Manajemen Telkom
Daftar Politeknik Swasta di Bandung
- Politeknik Akmb Bandung
- Politeknik Ganesha Bandung
- Politeknik Garuda Nusantara Bandung
- Politeknik Indonesia Jepang
- Politeknik Industri dan Niaga Bandung
- Politeknik Kencana Bandung
- Politeknik Komputer Niaga LPKIA
- Politeknik Kridatama Bandung
- Politeknik LP3I Bandung
- Politeknik Manufaktur Igasa Pindad
- Politeknik Pajajaran Insan Cinta Bangsa Bandung
- Politeknik Pos Indonesia
- Politeknik Praktisi Bandung
- Politeknik Rosda
- Politeknik Telkom
- Politeknik Piksi Ganesha
Daftar Akademi Swasta di Bandung
- Akademi Akuntansi Bandung
- Akademi Bahasa Asing Internasional
- Akademi Industri Tekstil Bandung
- Akademi Kebidanan Tri Dharma Bandung
- Akademi Keperawatan Aisyah
- Akademi Keperawatan Bhakti Kencana Bandung
- Akademi Keperawatan Bidaramukti
- Akademi Keperawatan Kebonjati
- Akademi Keperawatan PPNI
- Akademi Keperawatan Santo Borromieus
- Akademi Keperawatan TNI AU Ciumbuleuit
- Akademi Manajemen Perumahsakitan Al-Islam
- Akademi Medis Veteriner Puragabaya
- Akademi Pariwisata ARS Internasional
- Akademi Pariwisata Bandung
- Akademi Pariwisata Nasional Indonesia
- Akademi Pariwisata NHI Bandung
- Akademi Pariwisata Sandhy Putra
- Akademi Perdagangan Bandung
- Akademi Perekaman Medis dan Informatika Kesehatan
- Akademi Sekretari dan Manajemen Ariyanti
- Akademi Sekretari dan Manajemen Kencana Bandung
- Akademi Sekretari dan Manajemen Taruna Bakti
- Akademi Tata Boga Bandung
- Akademi Teknologi Aeronautika Siliwangi
- Akademi Teknologi Bandung
- Akademi Teknologi Telekomunikasi Bandung
- AKBI Indonesia Internasional
- AMIK Bina Sarana Informatika Bandung
- AMIK Hass
Daftar Sekolah Tinggi Swasta di Bandung
- Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Indonesia
- Sekolah Tinggi Bahasa Asing Bandung
- Sekolah Tinggi Bahasa Asing Yapari
- Sekolah Tinggi Desain Indonesia
- Sekolah Tinggi Farmasi Bandung
- Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia
- Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Bagasasi
- Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Bandung
- Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Cimahi
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Rajawali
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bhakti Kencana
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Dharma Husada
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Immanuel Bandung
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Jenderal Achmad Yani
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Santo Borromeus
- Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi Bandung
- Sekolah Tinggi Kesehatan Indonesia Wirautama
- Sekolah Tinggi Manajemen Bandung
- Sekolah Tinggi Manajemen Bisnis Telkom
- Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Indonesia
- Sekolah Tinggi Pariwisata Ars Internasional
- Sekolah Tinggi Pertanian Bale Bandung
- Sekolah Tinggi Pertanian Jawa Barat
- Sekolah Tinggi Sains dan Teknologi Indonesia
- Sekolah Tinggi Musik Bandung
- Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain Indonesia Telkom
- Sekolah Tinggi Teknologi Bandung
- Sekolah Tinggi Teknologi Cimahi
- Sekolah Tinggi Teknologi Indonesia
- Sekolah Tinggi Teknologi Informatika Sony Sugema
- Sekolah Tinggi Teknologi Jawa Barat
- Sekolah Tinggi Teknologi Mandala
- Sekolah Tinggi Teknologi Mineral Indonesia
- Sekolah Tinggi Teknologi Nasional Bandung
- Sekolah Tinggi Teknologi Telkom
- Sekolah Tinggi Teknologi YBS Internasional
- Sekolah Tinggi Teknologi YPKP
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Adikoesoema
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi AKPI
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bandung
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Dharma Agung Bandung
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Ekuitas
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Gema Widya Bangsa
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Inaba
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Kridatama
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Muhammadiyah
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pariwisata
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pelita Nusantara
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi STAN IM
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Stembi
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi STMY
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sutaatmadja
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Tridharma
- Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YPKP
- Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Pasundan
- Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Persatuan Islam
- Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Bandung
- Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Dharma Negara
- Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Ganesha
- Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer IM
- Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jabar
- Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Likmi
- Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer LPKIA Bandung
- Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Mardira Indonesia
- Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Padjadjaran
- Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Tulus Cendikia
Demikianlah ilmu fakta mengenai daftar perguruan tinggi swasta di Bandung, baik universitas swasta, politeknik, institut, sekolah tinggi dan akademi lengkap. Beberapa kampus swasta di Bandung pun memiliki kualitas pendidikan yang bagus dan berkualitas juga.
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّ حِيْمِ
Jazakallahu khair terima kasih info nya admin